Postingan

WISHLIST produk: The Ordinary & Hada Labo

Gambar
Jujur aku lagi galau pingin nambah list skincare karena ngelihat kondisi kulit kok kayak jalan ditempat aja (?) sementara usia makin menua dan makin lama ditreat ini bekas jerawat malah makin susah hilang nantinya Jadi ada beberapa produk yang ada diwishlist ku sekarang, yaitu • THE ORDINARY GRANACTIVE RETINOID 2% EMULSION   Jujur ini yang bikin aku maju mundur!! Ngelihat review adam tots dengan retinoid squalanenya bikin aku sedikit tergugah untuk memperbaiki tekstur kulit yang belum mulus ini, tapi disatu sisi kalau diajak flashback ke masa lalu aku malah serem mau cobain karena berkaca dari dua brand sebelumnya (vitacid & retin-a) dengan label retinoid gak ada satupun yang cocok dikulit ku Dan tambah galau karena ternyata granactive retinoid ini masuk daftar retinoid rekomendasi mba rene gothamista. Katanya retinoid versi the ordinary ini jauh lebih mild dan rendah iritasi dibanding produk retinoid yang ada dipasaran. Doakan (kalau jadi beli) semoga cocok ya • THE

Pengalaman Belanja di BERRYBENKA

Gambar
Ada yang udah pernah belanja di berrybenka? Jadi bisa dibilang ini kali kedua (udah kayak lagu raisa ya hehe) aku coba belanja di berrybenka Belanja pertama dulu aku beli tas yang ternyata bahannya mudah banget kelopek (ngertikan ya maksudnya). Ingat banget dulu tasnya dikemas cuma ditaruh dalam spunbond bag terus dilapis plastik label berrybenka dari luar. Untungnya sih tasnya oke-oke aja, gak pakai penyok KEMASAN PAKET Nah kali kedua belanja dari berrybenka, aku beli 3 setel baju dan 2 rok selutut. Kali ini packagingnya pakai kotak. Tapi seingat aku kemasan terbaru berrybenka memang sudah pakai kotak, karena terakhir adik ku belanja (beli tas) memang ditaruh didalam kotak yang bentuknya persis sama dengan kotak yang aku terima Tapi berhubung semua belanjaan gak muat masuk dalam 1 kotak, aku terimanya jadi dua kotak yang dilakban jadi satu. Biarpun agak boros tapi karena kotaknya lucu bisa dibuat jadi penyimpanan barang lain KUALITAS BARANG Jujur ini bukan kali pertama aku

Hallo

Aloha.. Udah ada setahun gak sih aku gak nulis blog? Lebih mungkin ya? Bosan juga sih karena ribet gak bisa via smartphone Eh, tapi sekarang ternyata blogger punya aplikasinya sendiri loh di android. Bukan buatan google, asli karya anak bangsa kok dan itu benaran bikin ngeblog jadi lebih mudah Kayak sekarang aku ngeblognya via smartphone. Dan rasanya sama aja kayak buka via komputer cuma lebih kecil aja layarnya Btw, kemarin aku juga sempat berinisiatif pindah ke wordpress. Tapi ternyata wordpress terbaru harus instal aplikasi untuk ganti tema dan proses instalnya itu cukup ribet padahal wordpress via smartphone itu lebih luwes loh aplikasinya dibanding blogger Sayang aja versi browsernya yang bikin ribet. Dan kalau dibanding-dibanding, blog versi wordpress itu lebih cepat loadingnya dan jarang bermasalah loh dibanding blogger Mari menimbang kembali apa akan memulai di wordpress atau kembali ke blogger hahaha